Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Modul 1.1.a.7. Guru Penggerak

 Modul 1.1.a.7   Demonstrasi Kontekstual Filosofi Kihadjar Dewantara

Oleh : Irawati

Pendidikan adalah tempat persemaian benih-benih kebudayaan dalam masyarakat. KHD memiliki keyakinan bahwa untuk menciptakan manusia Indonesia yang beradab maka pendidikan menjadi salah satu kunci utama untuk mencapainya. Pendidikan dapat menjadi ruang berlatih dan bertumbuhnya nilai-nilai kemanusiaan yang dapat diteruskan atau diwariskan.

Ki Hadjar menjelaskan bahwa tujuan pendidikan yaitu: "menuntun segala kodrat yang ada pada anak-anak, agar mereka dapat mencapai keselamatan dan kebahagiaan yang setinggi-tingginya baik sebagai manusia maupun sebagai anggota masyarakat. Oleh sebab itu, pendidik itu hanya dapat  menuntun tumbuh atau hidupnya kekuatan kodrat yang ada pada anak-anak, agar dapat memperbaiki lakunya (bukan dasarnya) hidup dan  tumbuhnya kekuatan kodrat anak”

Ada 6 pokok pikiran dasar-dasar pendidikan Ki Hadjar Dewantara, Yaitu 

  1. Menuntun
  2. Kodrat anak
  3. Pendidikan yang berpihak apad anak
  4. Anak bukan tabula rasa
  5. Budi pekerti
  6. Pendidik diibaratkan sebagai seorang petani
Link berikut adalah video tentang demonstrasi kontekstual filosofi Ki Hadjar dewantara, Modul 1.1.a.7 Pendidikan Guru Penggerak.


Baca juga Modul 1.1.a.6 Refleksi Terbimbing Guru Penggerak dengan membuka link berikut https://www.guru-cetar.com/2021/10/modul-11a6-refleksi-terbimbing-guru.html

#Guru
#Pendidikan_Guru_Penggerak
#Guru_Penggerak
#Merdeka_Belajar
#Ditjengtk
#pendidikan
Modul 1.1.a.7 Pendidikan Guru Penggerak

Terimaksih, semoga bermanfaat!